RAPAT PETANI HUTAN
Rapat ini dilaksanakan di Batu Pangkususan Desa Cilame dengan Para Petani Hutan Yang dilakukan oleh beberapa kegiatan dengan perwakilan yang ada di desa cilame, serta perwakilan Pemerintah Desa yang Diwakili Kaur Perencanaan Yuliana Dewi.
Beberapa kegiatan ini dilakukan guna membangun silahturahmi dengan para warga serta lebih mengenal pengelola Kelomok Petani yang ada di Desa Cilame.